Setelah larangan pada tahun 2021, aktivitas penambangan Bitcoin di Tiongkok tiba-tiba bounce back dengan kuat. Menurut Hashrate Index, Tiongkok telah kembali ke peringkat ketiga di dunia, menyumbang sekitar 14-20% dari total hashrate.
Penjualan mesin penambangan di Tiongkok juga meningkat pesat, menunjukkan bahwa aktivitas mining sedang berkembang kembali. Meskipun pemerintah belum mencabut larangan, sikap terhadap crypto semakin lunak seperti Hong Kong yang telah memiliki undang-undang stablecoin dan Tiongkok mempertimbangkan untuk menerbitkan stablecoin yang terikat dengan Yuan. #ReboundTokenstoWatch
Halaman ini mungkin berisi konten pihak ketiga, yang disediakan untuk tujuan informasi saja (bukan pernyataan/jaminan) dan tidak boleh dianggap sebagai dukungan terhadap pandangannya oleh Gate, atau sebagai nasihat keuangan atau profesional. Lihat Penafian untuk detailnya.
Setelah larangan pada tahun 2021, aktivitas penambangan Bitcoin di Tiongkok tiba-tiba bounce back dengan kuat. Menurut Hashrate Index, Tiongkok telah kembali ke peringkat ketiga di dunia, menyumbang sekitar 14-20% dari total hashrate.
Penjualan mesin penambangan di Tiongkok juga meningkat pesat, menunjukkan bahwa aktivitas mining sedang berkembang kembali. Meskipun pemerintah belum mencabut larangan, sikap terhadap crypto semakin lunak seperti Hong Kong yang telah memiliki undang-undang stablecoin dan Tiongkok mempertimbangkan untuk menerbitkan stablecoin yang terikat dengan Yuan.
#ReboundTokenstoWatch